Cara Membuat Spoiler

Pada kesempatan ini saya akan berkreasi tentang cara membuat Spoiler,  yang tujuannya untuk menyembunyikan File, Image dan lain sebagainya
dan secara tak langsung juga bisa memperingan beban Blog kita pada saat loading. :z
Okey langsung saja ke cara membuat Spoiler :
  • Cara buat Spoiler :
  1. Seperti biasa masuk ke account dengan ID kawan 
  2. Pada Dasbor pilih tambah Gadget
  3. Copy Paste kode berikut kedalamnya


simpan : FILE, GAMBAR, VIDIO ANDA dll disini
TIPS-BLOGBEGO

<center><div><div style="margin: 5px;">
<input value="JUDUL SPOILER" style="margin: 0px; padding: 0px;
width: 200px; font-size: 10px;" onclick="if
(this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')
[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display != '') {
this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')
[1].getElementsByTagName('div')
[0].style.display = ''; this.innerText = ''; this.value = 'Mohon Tutup Kembali'; }
else { this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')
[1].getElementsByTagName('div')
[0].style.display = 'none'; this.innerText = ''; this.value = '
JUDUL SPOILER'; }"
type="button"/> </div>
<div class="alt2" style="border: 0px inset ; margin: 0px; padding: 0px;">
<div style="display: none;">

simpan : FILE, GAMBAR, VIDIO ANDA dll disini
</div></div></div></div>TIPS-BLOGBEGO
Catatan :
Ganti huruf berwarna merah sesuai keperluan
Khusus untuk width :200px; font-size : 10px; untuk lebar dan besar huruf judul, disesuaikan
Simpan Blog kawan dan lihat hasilnya. 

Description: Cara Membuat Spoiler - Rating: 4.5

Reviewer: Putu BlogBego - Itemreviewed: Cara Membuat Spoiler


Kawan sedang berada pada Artikel
» Cara Membuat Spoiler
di Blog ini dibolehkan COPY-PASTE untuk disebar-luaskan
asal kawan menyertakan Link / Sumber Artikelnya

Artikel Menarik Lainnya :


0 komentar

Post a Comment